Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Timor S 515i Diduga Halangi Laju Ambulans, Gagal Kejar Waktu, Pasien Kritis Tak Tertolong

Ignatius Ferdian - Sabtu, 31 Juli 2021 | 16:00 WIB
Potret ambulans dan mobil sedan yang viral di media sosial karena diduga si pengendara sedan menghalangi ambulans, di kawasan Gaplek, Pamulang, pada Selasa (27/7/2021)
Istimewa
Potret ambulans dan mobil sedan yang viral di media sosial karena diduga si pengendara sedan menghalangi ambulans, di kawasan Gaplek, Pamulang, pada Selasa (27/7/2021)

"Dan tetap kita ambil keputusan untuk melihat ke rumah untuk memastikan apakah benar. Ternyata benar pasien itu sudah tidak ada," kata Bagus.

Kasat Lantas Polres Tangsel AKP Dicky Sutarman mengatakan, saat ini kepolisian tengah menyelidiki video viral mobil sedang mengalami ambulans.

"Untuk saat ini kami sedang melakukan penyelidikan untuk video viral tersebut," kata Dicky Sutarman di Mapolres Tangsel, Serpong, Jumat (30/7/2021).

Dicky menjelaskan, proses penyelidikan bakal dilakukan dengan memintai sejumlah keterangan dari pengemudi ambulans itu.

Menurut Dicky, ambulans merupakan kendaraan yang diprioritaskan saat melintas di jalan umum sesuai aturan dalam Undang-Undang Lalu dan Angkutan Jalan No 22 Tahun 2009.

"Diduga melanggar Pasal 287 Ayat 4. Untuk mereka yang terbukti melanggar pasal tersebut maka kami akan kenakan tindak dengan penilangan," katanya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Tangsel Momen (@tangselmomen)

Sumber: https://wartakota.tribunnews.com/2021/07/30/video-viral-mobil-sedan-halangi-laju-ambulans-di-kota-tangsel-ini-pengakuan-kernet-ambulans?page=all&_ga=2.52756896.926773550.1627624484-2123270883.1597227479

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa