Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mazda CX-30 Punya Tampilan Dasbor Biasa Saja, Ternyata Ini Maksudnya

Toncil - Senin, 11 Oktober 2021 | 18:30 WIB
Mazda CX-30
toncil/Otomotifnet
Mazda CX-30

“Karena kita mengemudi, harus fokus melihat depan dan sesekali saya memantau kondisi sekitar,” ucap Kenny Wala, Product Planning PT Eurokars Motor Indonesia (EMI), distributor resmi Mazda untuk Indonesia.

Sementara itu, untuk control audio, navigasi dan lainnya di layar, justru melalui knob yang ada di console tengah.

Untuk memudahkan, kontrolnya pakai sistem putar dan tekan.

Tampilan dasbor Mazda CX-30
Rizky Apriandi / GridOto.com
Tampilan dasbor Mazda CX-30

“Jadi, pengendara enggak perlu maju-maju untuk besarin volume audio,”

“Bisa tetap di posisi duduknya, hanya tangan saja yang ke samping,”

Baca Juga: Mazda CX-30 Terbaik Dikelas Medium Crossover OTOMOTIF Award 2021

“Enggak perlu lihat knob juga, karena di layar tulisan cukup besar dan bisa dipantau dari posisi duduk ideal,” tambahnya.

Menurut Mazda, safety tidak hanya dari fitur-fitur yang dibenamkan saja, tapi juga penempatan berbagai kontrol dan sistem kontrol yang ada.

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa