Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

New Xpander Tampil Makin Mewah, Yuk Kepoin Detail Tiap Sudutnya

F Yosi - Senin, 15 November 2021 | 07:00 WIB
Mitsubishi New Xpander
F Yosi/otomotifnet.com
Mitsubishi New Xpander

Otomotifnet.com - Mitsubishi resmi memperkenalkan New Xpander di gelaran GIIAS 2021, yang merupakan pengembangan dan penyempurnaan dari model sebelumnya.

New Xpander hadir lebih mewah namun tetap dalam balutan kesan tangguh sekaligus modern.

Nah.. yuk intip detail yang perubahan pada New Xpander di galery foto berikut ini.

Exterior

Masih membawa bahasa desain “Dynamic Shield” khas Mitsubishi Motors, pembaruan eksterior yang paling kentara tentunya pada wajah, terdapat New Front Bumper Design, lalu New T-Shape Headlight with LED, dan New 17” Two Tone Alloy Wheel.

New Front Bumper Design pada New Xpander dengan New T-Shape Headlight with LED
F Yosi/otomotifnet.com
New Front Bumper Design pada New Xpander dengan New T-Shape Headlight with LED

New Rear Design pada New Xpander
F Yosi/otomotifnet.com
New Rear Design pada New Xpander

Kabin

New Xpander menawarkan kemewahan dan kenyamanan kabin yang lebih baik dari versi sebelumnya.

Tentunya dengan total 19 ruang penyimpanan, serta pilihan konfigurasi kursi yang diklaim terbaik di kelasnya, yang akan memberikan kemudahan dan utilitas yang maksimal.

Tampilan dasbor di New Xpander juga mengalami perubahan
F Yosi/Otomotifnet.com
Tampilan dasbor di New Xpander juga mengalami perubahan

New 8” Touchscreen Audio milik New Xpander
F Yosi/Otomotifnet.com
New 8” Touchscreen Audio milik New Xpander

Cluster Meter dilengkapi beragam informasi
F Yosi/Otomotifnet.com
Cluster Meter dilengkapi beragam informasi
New 3-Dimension Seat Design pada New Xpander
F Yosi/Otomotifnet.com
New 3-Dimension Seat Design pada New Xpander

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa