Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Duh! Daihatsu Cemas Keputusan Mobil Rakyat Pengaruhi Pasar Mobil 2022

Harryt MR - Kamis, 13 Januari 2022 | 20:55 WIB
Capaian positif penjualan mobil berkat dukungan pemerintah terhadap industri otomotif melalui PPnBM DTP yang berlangsung sejak Maret-Desember 2021
Astra Daihatsu Motor
Capaian positif penjualan mobil berkat dukungan pemerintah terhadap industri otomotif melalui PPnBM DTP yang berlangsung sejak Maret-Desember 2021

Seperti diketahui, awal tahun 2022 produsen otomotif, khususnya Daihatsu juga melakukan penyesuaian harga sejalan dengan peraturan pemerintah terkait implementasi pajak baru.

Ada pun penyesuaian harga terdapat pada model LCGC seperti Sigra, dan Ayla sebesar 3%.

Serta termasuk mobil penumpang lainnya, seperti Terios, Xenia, Rocky, Gran Max, dan Luxio yang naik harga mulai 15–20%.

Adapun sebagai catatan, merujuk laman Gaikindo memprediksi pasar mobil tahun ini dapat mencapai 900 ribu unit.

Sementara itu, proyeksi pasar juga tergantung dari persetujuan mobil rakyat yang tentunya akan berdampak positif bagi pasar mobil 2022.

Baca Juga: Daihatsu Happy, Penjualan Ritel Desember Melejit 22,2 Persen

Sejalan dengan kenaikan pasar, penjualan ritel Daihatsu juga mengalami kenaikan menjadi 151 ribu unit, atau naik 51,1% dibandingkan tahun 2020 lalu sekitar 100 ribu unit.

Capaian positif ini tentunya berkat dukungan pemerintah terhadap industri otomotif melalui PPnBM DTP yang berlangsung sejak Maret-Desember 2021.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa