Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Selisih Rp 9,2 Juta, Ini Perbedaaan Dua Varian Daihatsu Sirion 2022

Dwi Wahyu R.,Irsyaad W - Sabtu, 4 Juni 2022 | 11:20 WIB
Daihatsu New Sirion 2022 tipe 1.3 R CVT
F Yosi/Otomotifnet
Daihatsu New Sirion 2022 tipe 1.3 R CVT

Kemudian lampu depan tipe 1.3 R CVT sudah LED dengan fitur auto on, leveling adjuster, dan follow me home.

Spion luarnya yang berkelir hitam sudah dibekali pelipat otomatis (auto folding).

Masuk interior, perbedaan terlihat di setir, tipe 1.3 R CVT pada bagian palang kanan dan kiri terdapat lis silver, tombol 'Trip' dan jahitan silver.

Layar instrumen varian 1.3 R CVT berwarna merah dan punya layar MID jenis TFT 4,2 inci.

New Sirion dengan  Steering Wheel Design
F Yosi/Otomotifnet
New Sirion dengan Steering Wheel Design

"Untuk mesin dan transmisi kedua varian tersebut sama," lanjut Dendy.

Mengandalkan mesin di model sebelumnya, yaitu 4-silinder DOHC 1.329 cc Dual-VVT-i (1NR-VE).

Bisa menghasilkan tenaga 95 dk/6.000 rpm dan torsi puncak 119,6 Nm/4.200 rpm.

Lalu transmisi kini pakai jenis D-CVT (Dua Mode Continuosly Variable Transmission).

"Dual Mode CVT ini bisa mengurangi loss power di kecepatan tinggi yang umum terjadi di CVT konvensional," ucap Dendy.

Daihatsu Sirion 1.3 X CVT 2022 saat peluncuran di Indonesia (1/6)
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Daihatsu Sirion 1.3 X CVT 2022 saat peluncuran di Indonesia (1/6)

Baca Juga: Ada 14 Perubahan Daihatsu New Sirion 2022, Ini Dia Detailnya

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa