Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wuling Air ev Bisa Dicharge Di Rumah, Jok Baris 2 Terasa Kabin Pesawat

F Yosi - Sabtu, 16 Juli 2022 | 08:20 WIB
Untuk pengisian daya baterai Long Range Air ev  butuh waktu 11 jam
F Yosi/Otomotifnet
Untuk pengisian daya baterai Long Range Air ev butuh waktu 11 jam

Otomotifnet.com - Wuling Air ev ini secara keseluruhan adalah mobil listrik Wuling berbasis GSEV. 

Wuling Air ev mengusung versatile compact design yang menjadikannya mudah digunakan dan dikendarai, serta mudah ketika diparkir di berbagai kondisi lalu lintas perkotaan.

“Berkat perpaduan dari ukuran yang compact, desain future tech, serta kemudahan penggunaan, kendaraan listrik Wuling Air ev ini diharapkan mampu memenuhi kebutuhan mobilitas".

“Serta menunjang gaya hidup modern para penggunanya di Indonesia, dengan mengutamakan kepraktisan dan fungsionalitas,” ujar Dian Asmahani, Brand & Marketing Director Wuling Motors.

Saat Otomotifnet duduk di jok baris kedua, kesan Aero-craft cabin window sangat terasa, sehingga berasa duduk di kabin pesawat.

Ruang kaki lapang berkat rata lantai dan kaca jendela yang lebar menambah  pengalaman berkendara  jadi lebih unik dan menarik.

Duduk sebagai penumpang baris kedua seperti di dalam pesawat.
F Yosi/Otomotifnet
Duduk sebagai penumpang baris kedua seperti di dalam pesawat.

Bagaimana dengan  pengisian daya baterai  Wuling Air ev?

Wuling Air ev sangat bersahabat saat akan mengisi daya baterai.

Dengan model colokan type 2 AC charging cukup lakukan di rumah saja, syaratnya daya listrik rumah minimal 2.200 VA.  

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa