Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pede Mondar-Mandir SCBD, Modal Rp 100 Jutaan Dapat BMW E46 Segar

Iday - Selasa, 2 Agustus 2022 | 21:00 WIB
BMW 325i M Sport 2003
iday/otoseken
BMW 325i M Sport 2003

Biasanya dek bagian tempat duduk sudah karatan. Meski bisa dilas namun sudah bukan orisinal lagi bagi penggemar mint condition. 

Lalu yang biasanya muncul yakni oli meler karena kondisi paking sudah menurun. Namun hal ini gampang diatasi. 

BMW 325i M Sport 2003
iday/otoseken
BMW 325i M Sport 2003

Lainnya kaki-kaki seperti sokbreker. Meski bawaan mobil empuk, sokbreker lemah rasanya beda dan bisa ketahuan. 

Adapun soal perawatan, harga aki bawaan BMW memang mahal. Mencapai Rp 10 juta. Bagusnya part aftermarketnya menawarkan harga jauh lebih murah. Sekitar Rp 2-3 juta saja, itupun dengan garansi. 

Nah, bagi kalian yang ingin terlihat berkelas, BMW E46 merupakan pilihan menarik. Apalagi, barang copotannya sudah mulai banyak sebagai alternatif perawatan biaya murah. 

Lengkapnya, simak kelebihan dan kekurangan BMW E46 di video berikut. 

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa