Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Campervan Murah Basis Daihatsu Gran Max, Kabin Serasa Rumah, Biaya Minimalis

Irsyaad W,Luthfi Abdul Aziz - Senin, 8 Agustus 2022 | 09:55 WIB
Tampilan ruang bagasi modifikasi Daihatsu Gran Max campervan ala Rindu Technic Workshop
Youtube/Max Trip Indonesia
Tampilan ruang bagasi modifikasi Daihatsu Gran Max campervan ala Rindu Technic Workshop

Otomotifnet.com - Bikin campervan enggak melulu butuh basis mobil mahal.

Alternatif murahnya bisa memakai Daihatsu Gran Max.

Apalagi biaya rombak kabinnya agar serasa rumah cukup minimalis.

Pengerjaan ini ditawarkan Rindu Technic yang workshopnya di Bogor, Jawa Barat.

Seluruh kabin didesain ulang agar bisa menjadi ruang keluarga untuk keperluan duduk, istirahat sampai dapur!

Terlihat dari set sofa yang saling berhadapan serta satu ditempakan di balik jok baris depan.

Sofa ini juga dimanfaatkan sebagai tempat tidur dengan mekanisme lipat.

Tampilan ruang kabin lega modifikasi Daihatsu Gran Max campervan ala Rindu Technic
Youtube/Max Trip Indonesia
Tampilan ruang kabin lega modifikasi Daihatsu Gran Max campervan ala Rindu Technic

Klaimnya mampu menampung 3 orang dewasa sekaligus.

Kelengkapan lain di kabin Gran Max ini mencakup meja makan lipat dengan cup holder, plus sejumlah kompartemen penyimpanan.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa