Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hyundai Stargazer, Creta dan IONIQ 5 Sepakat Ganteng, Aksesori Resmi Mulai Rp 200 Ribuan

Irsyaad W - Rabu, 24 Agustus 2022 | 17:20 WIB
Aksesori resmi buat Hyundai Stargazer yang dipamerkan di GIIAS 2022
Hyundai
Aksesori resmi buat Hyundai Stargazer yang dipamerkan di GIIAS 2022

Aksesoris ini berfungsi melindungi bagian bawah pintu mobil agar tidak kotor dan lecet karena gesekan dengan alas kaki.

Door Sill Plate buat Hyundai Stargazer
Hyundai
Door Sill Plate buat Hyundai Stargazer

 
Kemudian Door Side Moulding Chrome menjadi pelindung tambahan saat buka pintu di ruang sempit.

Yakni menjaga cat bodi samping dari benturan dengan tembok atau benda lain yang bikin baret.

Selain untuk Stargazer, Hyundai juga menawarkan aksesori buat Creta dan IONIQ 5.

Aksesori ini ditawarkan ke para pemilik Creta dan IONIQ 5 untuk meningkatkan penampilan.
 
Berikut daftar dan harga aksesori resmi untuk Hyundai Creta dan IONIQ 5 yang sudah termasuk PPN dan biaya instalasi:

Daftar Aksesori resmi untuk Hyundai Creta
Hyundai
Daftar Aksesori resmi untuk Hyundai Creta

Aksesori resmi buat Hyundai IONIQ 5
Hyundai
Aksesori resmi buat Hyundai IONIQ 5

Baca Juga: Dimiliki Stargazer, Veloz dan Rocky, Ini Maksud Fitur Keselamatan Aktif dan Pasif

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa