Adapun untuk PT Vivo Energy Indonesia sebagai pengelola SPBU sebelumnya juga melakukan penyesuaian dengan menaikan harga jual bahan bakar minyak (BBM) jenis 89 menjadi Rp 11.600 per liter.
Lebih rinci, berikut daftar harga BBM di Indonesia per 2 Oktober 2022:
- Pertamina
Pertalite Rp 10.000
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.950
Bio Solar Rp 6.800
Dexlite Rp 17.800
Pertamina Dex Rp 18.100
- Shell
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR