Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Mau Terjang Banjir, Mending Ganti 3 Part Ini Duluan

Ferdian - Senin, 2 Januari 2023 | 18:20 WIB
Toyota Calya terjang banjir yang diperkirakan setinggi 10 cm
IOF Rescue
Toyota Calya terjang banjir yang diperkirakan setinggi 10 cm

Sehingga apabila terdapat karet pintu robek, sebaiknya segera diganti demi keamanan dan kenyamanan.

3. Filter Udara Racing

Filter udara HKS di modifikasi mesin baru Mercedes-Benz 190E
Mekanika
Filter udara HKS di modifikasi mesin baru Mercedes-Benz 190E

Saat musim hujan seperti ini, sebaiknya ganti filter udara racing yang jenisnya open air filter.

Hal ini disebabkan filter udara jenis ini akan menyedot udara dari segala arah, termasuk dari kolong mobil.

Tidak terkecuali cipratan air dari bawah juga bisa terhisap ke mesin akibat pemakaian filter udara terbuka ini.

"Sebaiknya jaga jarak saat lewati banjir untuk mengurangi efek gelombang air yang berisiko terhisap mesin," tukas Adrianto.

Baca Juga: Jangan Diajak Jalan Dulu, Oli Mesin Kecampur Air Habis Terobos Banjir, Lakukan Ini

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223637698/ini-3-komponen-mobil-yang-mesti-diganti-sebelum-lewati-jalan-banjir?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa