"Akan kami infokan secepatnya untuk harga resminya," janji Donny Saputra, 4W Marketing Director PT SIS.
Hemm.. tapi beredar kabar kalau Grand Vitara gen 4 ini bakal dibanderol di bawah Rp 400 juta. Kita tunggu saja ya!
Data Spesifikasi
Dimensi (PxLxT) (mm) : 4.345 x 1.795 x 1.645
Jarak Poros Roda (mm) : 2.600
Radius Putar Minimum (meter) : 5,4
Jarak Terendah (mm) : 210
Kapasitas Bagasi : 373 liter
Tipe Mesin : K15C Dual Jet + SHVS (Smart Hybrid Vehicle by Suzuki)
Jumlah Silinder : 4 silinder
Jumlah Katup : 16 valves
Isi Silinder : 1.462 cc
Diameter x Langkah (mm) : 74,0 x 85,0
Perbandingan kompresi L : 1:12
Daya Maksimum : 103,06 PS / 6.000 rpm
Torsi Maksimum : 136,8 Nm / 4.400 rpm
Kapasitas Baterai : 12V - 6 Ah (Li-ion)
Tipe Transmisi : Otomatis (A/T) 6-Speed with Paddle Shift
Sistem Kemudi : Electric Power Steering (EPS)
Suspensi depan : MacPherson Strut with Coil Spring
Suspensi belakang : Torsion beam
Rem depan : Disc (Ventilated)
Rem belakang : Disc (Solid)
Ukuran Ban : 215/60R17 96H
Editor | : | Andhika Arthawijaya |
KOMENTAR