Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mudik Motoran Mesin Overheat Bikin Repot, Lakukan Ini Biar Enggak Kejadian

Ferdian - Senin, 24 April 2023 | 19:30 WIB
Lakukan hal ini jika motor kalian mengalami overheat
Lakukan hal ini jika motor kalian mengalami overheat

Jika mesin sudah menandakan gejala overheat seperti lampu indikator suhu tinggi menyala, Hafiz sarankan kalian lakukan hal ini.

"Kalau sudah overheat seperti lampu indikator menyala, segera matikan mesin motor dan tunggu sampai suhu mesin motor kembali dingin. Jangan dipaksa jalan," tegasnya.

Memaksa jalan motor yang overheat berisiko menimbulkan kerusakan serius pada mesin.

Paling parah piston, blok silinder dan part penting lain di mesin bisa rusak.

Jika sudah begitu mesin motor tidak bisa dinyalakan dan kalian harus keluar banyak uang untuk perbaikan.

Baca Juga: Overheat Bikin Mesin Jebol, Kalau Lampu Ini Nyala Mending Berhenti

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223767568/lakukan-ini-jika-mesin-motor-mengalami-overheat-saat-liburan-lebaran?page=2

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa