Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Ini Yang Terjadi Jika Radiator Mobil Bocor Masih Terus Dipakai

ARSN - Minggu, 6 Agustus 2023 | 09:30 WIB
Ilustrasi radiator mobil
Ryan Fasha/GridOto.com
Ilustrasi radiator mobil

Otomotifnet.com - Sudah tahu radiator mobil kalian bocor masih terus dipakai? Ini yang akan terjadi.

Radiator mobil juga bisa mengalami kebocoran sehingga menyebabkan air radiator atau coolant keluar.

Banyak pemilik mobil yang kurang perhatian alias cuek dengan radiator yang bocor dan bermasalah.

Padahal dampak dari radiator yang bocor itu cukup besar lho bagi mesin mobil.

"Radiator yang bocor akan membuat coolant cepat atau lambat akan berkurang," buka Tony Fu mekanik dari bengkel Karunia Jaya Abadi Motor (KJA) di bilangan Fatmawati, Jakarta Selatan.

Kepala silinder mobil melengkung akibat overheat
Ryan/gridoto.com
Kepala silinder mobil melengkung akibat overheat

"Radiator yang bocor dan kurangnya coolant ini akan meningkatkan suhu mesin saat sedang berjalan," tambahnya.

Radiator yang bocor ini segera mungkin diperbaiki jika memungkinkan.

Kalau enggak memungkinkan sebaiknya diganti dengan yang baru.

"Radiator bocor dibiarkan malah akan mempercepat mesin overheat," ucap Eriyanto pemilik bengkel Expo Motor 999 di Bekasi.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa