Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Inilah Penyebab Mesin Mobil Brebet Saat Tangki BBM Sering Kosong

ARSN - Rabu, 30 Agustus 2023 | 16:00 WIB
Ilustrasi tanki bbm mobil bekas sering dibiarkan kosong
GridOto.com
Ilustrasi tanki bbm mobil bekas sering dibiarkan kosong

Otomotifnet.com - Tangki bahan bakar bakar mobil bekas kesayangan kalian sering dibiarkan kosong gaes?

Awas, mesin mobil bekas kalian bisa jadi brebet lho.

Penyebab mesin mobil bekas brebet saat tangki mobil sering dibiarkan kosong bisa dari sini penyebabnya.

Jumlah bahan bakar yang sedikit itu ternyata dalam jangka panjang atau terlalu sering akan menimbulkan masalah.

Tangki bahan bakar mobil berukuran cukup besar sehingga jika banyak ruang kosong maka potensi terjadi kondendasi.

Kondensasi atau terjadi pengembunan ini akan menghasilkan uap air.

Nah, uap air ini yang akan menimbulkan brebet pada mesin bahkan mobil jadi mogok.

ILUSTRASI Pengisian BBM ke dalam tangki mobil
ILUSTRASI Pengisian BBM ke dalam tangki mobil

"Kondensasi ini sangat bisa terjadi jika kita sering biarkan tangki bahan bakar kosong," buka Andy dari bengkel Honda Clinic Auto Tech Support (HCATS) di Pondok Kopi, Jakarta Timur.

"Banyaknya ruang udara akan menimbulkan uap air yang akan berakumulasi semakin banyak," tambahnya.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa