Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Enggak Pernah Kasih Nama Reborn di Innova-nya, Terus Siapa?

Ferdian - Minggu, 8 Oktober 2023 | 19:00 WIB
 Kijang Innova Reborn
Rudy Hansend
Kijang Innova Reborn

Otomotifnet.com - Bukan rahasia lagi kalau Kijang Innova jadi mobil legendaris di Indonesia saat ini.

Saat ini bahkan Innova sudah masuk ke generasi ketiga.

Masuk ke generasi ketiga ini, PT Toyota-Astra Motor (TAM) memberi nama medium MPV-nya yakni Kijang Innova Zenix.

Menariknya, pada generasi keduanya MPV 7-seater ini lebih dikenal dengan nama Toyota Kijang Innova Reborn.

Kalau diterjemahkan secara bebas, Reborn punya arti terlahir kembali.

Sebutan ini terbilang unik, karena sebenarnya Toyota Kijang Innova tidak pernah berhenti diproduksi.

Lantas, dari mana sih asal-usul nama 'Reborn' pada Toyota Kijang Innova generasi kedua?

Terkait hal ini, Anton Jimmi Suwandy selaku Direktur Marketing PT Toyota-Astra Motor (TAM) memberikan penjelasannya.

Menurut Anton, Toyota sebagai pabrikan tidak pernah memberi nama Kijang Innova generasi kedua dengan embel-embel 'Reborn'.

"Pada dasarnya secara brand ataupun corporate kami tidak pernah secara sengaja atau resmi menyebut Kijang Innova Reborn," ucap Anton kepada GridOto.com beberapa waktu lalu.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa