Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Jangan Ngasal, Inilah Caranya Buka Roda Mobil Bekas Yang Mudah

ARSN - Minggu, 8 Oktober 2023 | 20:00 WIB
Ilustrasi pakai kunci torsi saat mengencangkan mur roda
Ilustrasi pakai kunci torsi saat mengencangkan mur roda

Otomotifnet.com - Gaes, jangan ngasal ya saat buka roda mobil bekas kesayangan kalian.

Ini caranya buka roda mobil bekas yang mudah dan aman.

Dikutip dari GridOto.com, pemilik mobil wajib tahu nih tahapan membuka roda yang mudah dan aman.

Dongkrak mobil
Rudy Hansend/GridOto.com
Dongkrak mobil

"Pertama itu pastikan kita cari tempat yang rata dan permukaan yang keras seperti aspal atau beton, ini nantiny sebagai tempat mendongkrak," buka Rendi Kristiya Darmawan, Kepala Mekanik Bengkel Nawilis Radio Dalam, Jakarta Selatan

Selanjutnya kendurkan sedikit dahulu mur roda sebelum mobil didongkrak.

Pastikan posisi tumpuan di mobil sudah pas dan tidak miring saat mendongkrak.

Setelah itu kita bisa copot mur roda dan melepas roda dari hub.

Perlu diketahui saat buka roda, sebaiknya hindari aktivitas di dalam mobil, kalaupun ada penumpang lebih baik turun dahulu.

Hal ini mencegah potensi mobil bergerak sehingga dongkrak terjatuh.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa