Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Perlu Ahli Segala, Tips Berkendara Irit Bensin Caranya Gampang Banget

Ferdian - Minggu, 12 November 2023 | 18:00 WIB
Ilustrasi mengendarai motor matik
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi mengendarai motor matik

Otomotifnet.com - Ada cara berkendara yang bisa mempengaruhi penggunaan BBM jadi lebih hemat. 

Bahkan tips ini tak butuh guru atau pakar ahli, jadi begini caranya.

Seperti diketahui harga Pertamax dirasakan para pemotor yang menggunakan BBM RON 92 ini sangat tinggi.

Dengan alasan itu banyak pemilik kendaraan mencari cara supaya bisa lebih hemat konsumsi BBM.

Dilansir dari Motorplus, ada beberapa cara yang bisa dilakukan supaya hemat bensin, salah satunya menerapkan gaya berkendara hemat.

Daripada berlama-lama, berikut gaya berkendara hemat yang bisa menghemat konsumsi BBM:

1. Jangan Lakukan Akselarasi Berlebihan

Melakukan akselarasi berlebihan merupakan perilaku yang membuat konsumsi BBM anda menjadi boros.

Untuk menghemat konsumsi BBM anda lakukan akselarasi secara perlahan.

2. Menjaga Kecepatan Konstan

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa