Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Meleleh, Berkat Nostalgia Kijang Super Coupe Ini Berdiri Tegap

Iday - Rabu, 22 November 2023 | 14:30 WIB
Modifikasi Kijang Super 1996
Kyn/OTOMOTIF
Modifikasi Kijang Super 1996

Otomotifnet.com - Anda yang pernah merestorasi atau memodifikasi mobil pasti bisa merasakan munculkan gairah saat membangun mobil.

Apalagi jika mobil tersebut bisa memunculkan kembali kenangan masa silam, minjam istilah sekarang, bikin meleleh...

Seperti Ferdy yang bernostalgia ke era pertengahan ‘80-an lewat Toyota Kijang Super tahun
1986.

Kijang Super ini selesai dibangun beberapa bulan silam. Dilihat dari cara berdirinya, masih tampak tegap dan segar.

Oiya, mobil ini dijuluki Kijang Coupe lantaran cuma punya 3 pintu.

Masing-masing 2 di depan dan 1 belakang, sehingga banyak yang menjulukinya Kijang Coupe.

Sedikit informasi, Toyota Kijang 3 pintu ini hanya keluar sampai tahun 1988, setelah itu tidak keluar lagi dan sekarang jadi langka populasinya.

Nah, begitu Kijang ini pindah ke tangan Ferdy, restorasi bodi langsung dilakukan. Cat ulang total warna putih solid dari Spies Hecker.

Striping ala warna Recaro Spectrum orange dibuat juga dengan cat.

Modifikasi Kijang Super 1986. Velg Manaray Turbina S 14 inci
Kyn/OTOMOTIF
Modifikasi Kijang Super 1986. Velg Manaray Turbina S 14 inci

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa