Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil diesel

Begini Cara Mengemudi Yang Benar Agar Mobil Bisa Semakin Irit BBM

ARSN - Jumat, 24 Mei 2024 | 23:00 WIB
Begini cara mengemudi mobil diesel atau bensin yang benar agar irit BBM (foto ilustrasi)
Bowo/Otomotifnet
Begini cara mengemudi mobil diesel atau bensin yang benar agar irit BBM (foto ilustrasi)

Otomotifnet.com - Agar irit Bahan Bakar Minyak (BBM), begini cara mengemudi mobil diesel atau bensin yang benar gaes.

Yap, Kenaikan harga bensin di awal bulan menjadikan kita harus tahu cara mengemudi yang irit bahan bakar.

Nah, berikut ini cara mengemudi yang benar.

1. Perhatikan Tekanan Angin Ban

Tekanan angin ban di cek sebelum dyo test
Tekanan angin ban di cek sebelum dyo test

Paling krusial, sebelum berangkat periksa dahulu kondisi tekanan angin ban.

"Kalau tekanan angin ban ada yang rendah, akan berdampak sekali terhadap konsumsi bahan bakar," urai Dimitri Fitra Ditama dikutip dari GridOto.com.

Dimitri Fitra Ditama adalah Direktur Toyota Team Indonesia (TTI).

Ban yang agak kempis akan membuat putaran mesin menjadi berat sehingga perlu injakan pedal gas lebih dalam.

Otomatis akan membuat mesin mengonsumsi bahan bakar lebih banyak lagi.

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa