Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil diesel

Kenapa Cat Mobil Wajib Rutin Dipoles Full Bodi, Inilah Sebabnya

ARSN - Sabtu, 1 Juni 2024 | 23:30 WIB
Cat mobil diesel atau bensin wajib rutin dipoles (foto ilustrasi)
Radityo Herdianto / GridOto.com
Cat mobil diesel atau bensin wajib rutin dipoles (foto ilustrasi)

Jadi kembali ke lapisan pernis yang masih mengilap.

Ilustrasi. Baret pada mobil bisa bikin cat kusam
Angga Raditya
Ilustrasi. Baret pada mobil bisa bikin cat kusam

Baret halus pun juga bisa ikut hilang dengan langkah poles mobil.

"Karena baret halus dalam jumlah banyak bikin cat mobil juga kelihatan kusam," ungkap pria humoris ini.

Disarankan untuk melakukan poles mobil dua kali dalam setahun.

Jangan terlalu sering juga gaes, karena bisa bikin pernis mobil menipis.

Nah, itulah sebabnya kenapa cat mobil wajib rutin poles full bodi.

Baca Juga: Banyak Yang Belum Tahu, Inilah Bedanya Cat Duco, Cat PU dan Cat Waterbase

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa