Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pabrikan Jepang Belum Semangat Jual Motor Listrik, Ini Alasannya

Harryt MR - Kamis, 13 Juni 2024 | 14:45 WIB
(ilustrasi) Yamaha telah memiliki divisi khusus motor listrik di ranah global. Secara teknologi sudah siap
Harryt / Otomotifnet.com
(ilustrasi) Yamaha telah memiliki divisi khusus motor listrik di ranah global. Secara teknologi sudah siap

“Teknologinya sudah ada, bahkan motornya sudah dijual (secara global),” lanjut Anton, diselah gelaran OTOMOTIF Award 2024 (21/5/2024).

Seperti diketahui, Yamaha memang sudah jualan motor listrik di pasar Eropa, Jepang, dan yang terdekat di Vietnam. 

Pihaknya menyebut, sejauh ini YIMM telah mengumpulkan masukan dari konsumen berdasarkan 4 ribu data survei. 

Data tersebut selanjutnya digunakan sebagai dasar pengembangan EV yang sesuai untuk pasar domestik.

Baca Juga: Terungkap Biang Kerok Subsidi Konversi Motor Listrik, Pantesan Lambat

"Kesimpulannya nanti sesuai masukan konsumen, apakah akan dijual motor listrik E01 atau tipe lainnya. Saat ini kami masih menghimpun informasi, dan data,”

“Termasuk soal durability, serta data pengetesan lainnya untuk menunjang produk yang sesuai dan dibutuhkan masyarakat,” sambung pria ramah ini.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa