Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Serena e-Power C28 Fix Dijual di GIIAS 2024, Ini Spesifikasinya

Andhika Arthawijaya - Selasa, 25 Juni 2024 | 16:20 WIB
Nissan Serena e-POWER
Nissan
Nissan Serena e-POWER

Namun yang menggerakkan roda kendaraan adalah hanya motor listriknya saja.

“Mesin ICE-nya hanya sebagai generator untuk mengisi daya baterai. Jadi tidak perlu lagi pengecasan eksternal,” terang Bima.

Dengan kata lain, teknologi e-Power ini sama halnya seperti mobil full electric. Hanya saja ia membawa jenset sendiri untuk mengisi daya baterainya.

Baca Juga: Selain Irit, Ini Kelebihan Nissan Kicks e-Power Buat Mudik Holiday Fun Drive 2024

Perbedaan teknologi e-Power Nissan dengan sistem elektrifikasi lainnya
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Perbedaan teknologi e-Power Nissan dengan sistem elektrifikasi lainnya

Ok, kita langsung saja bahas soal spesifikasi Nissan e-Power C28 ini.

MPV berbentuk boxy dari Nissan ini dipesenjatai mesin baru berkode HR14 yang berfungsi sebagai generator.

Mesin pembakaran dalam ini punya konfigurasi 3 silinder segaris dengan kapasitas silinder 1.433 cc, DOHC.

Beda dari Kikcs e-Power yang kapasitas silindernya hanya 1.200 cc.

All New Nissan Serena e-Power C28 mengusung teknologi e-Power dengan daya baterai 1,769 kWh
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
All New Nissan Serena e-Power C28 mengusung teknologi e-Power dengan daya baterai 1,769 kWh

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa