Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Kelebihan Head Unit Terbaru Nakamichi Legend Pro 12, Bisa Rekam Sekeliling Mobil

Andhika Arthawijaya - Kamis, 26 September 2024 | 16:30 WIB
Head unit android Nakamichi NA3102i Legend Pro 12, bisa dikontrol dari eksternal display
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Head unit android Nakamichi NA3102i Legend Pro 12, bisa dikontrol dari eksternal display

Otomotifnet.com – Head unit (HU) android memang saat ini lagi digandrungi para pemilik mobil, karena menawarkan lebih banyak fitur hiburan dibanding head unit biasa.  

Makanya belakangan beberapa brand HU android terus berlomba-lomba menghadirkan produk dengan teknologi dan fitur yang lebih canggih, serta cepat dalam pengeperasiannya.

Salah satunya datang dari Nakamichi, brand audio mobil asal Jepang, yang baru-baru ini merilis head unit android terbarnya, yakni Nakamichi NA3102i Legend Pro 12.

Seri Legend Pro ini merupakan lini high end dari HU android Nakamichi, dan Legend Pro 12 merupakan model baru setelah seri NA3102i Legend Pro Mk II.

Nah, sebagai line up terbaru, pastinya Nakamichi NA3102i Legend Pro 12 ini dirancang lebih canggih, kualitas suaranya lebih oke, serta pemrosesannya lebih kencang dibanding seri NA3102i Legend Pro MK II.

Baca Juga: Nakamichi Indonesia Rilis Head Unit Android Terbaru RAM 12 GB, Chipsetnya Sekencang Ini 

Hal tersebut tentu berkat segudang pembaruan yang disematkan padanya.

Pertama, yaitu dari operating system (OS) atau software yang digunakan.

“Ia mengusung sistem operasi android 13, yang benar-benar android 13. Bukan seperti kebanyakan produk yang ada pasaran, dicantuminya android 13, tapi pas dicek pakai aplikasi khusus aslinya cuma android 9 atau 10,” beber Tommy Tanaya, Brand Manager Nakamichi Indonesia.

Nakamichi Indonesia rilis head unit android terbaru ram 12 gb
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Nakamichi Indonesia rilis head unit android terbaru ram 12 gb

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa