Agar perbedaan bisa dilihat, Scoopy standar yang sudah servis ringan dirunning. Dapat Peak power 7,00 dk/7.550 rpm dan torsi 5,17 ft.lbs/6.400 rpm.
Giliran motor upgrade kepunyaan ladies bike HSC (Honda Scoopy Club) Jakarta yang dirunning. Wew.. hasil grafik menunjukan power mencuat diangka 10,71 dk/9.300 rpm dan torsi 6,05 ft.lbs/9.300 rpm. Dengan hasil grafik seperti ini, putaraan motor terlalu ringan. Sehingga awalan motor buas, namun nafas motor cepat habis.
OLX
Ilustrasi. Honda Scoopy 2012
“Ketika melahap trek sentul kecil minggu lalu di acara fun race, saya finish posisi ke 10 lho. Padahal lawannya kebanyakan cowok,” jelasnya.
POWER (hp)
RPM STANDAR UPGRADE
4.500 1,63
5.500 1,77
6.000 5,47 1,98
6.500 6,38 2,67
7.000 6,64 3,69
7.500 6,93 5,14
8.000 6,68 6,66
8.500 6,36 8,37
9.000 6,21 9,90
9.500 5,29 10,33
TORSI (ft.lbs)
RPM STANDAR UPGRADE
4.500 1,71
5.500 1,69
6.000 4,79 1,73
6.500 5,16 2,11
7.000 4,98 2,77
7.500 4,85 3,60
8.000 4,39 4,37
8.500 3,93 5,17
9.000 3,63 5,78
9.500 3,03 5,71