Kesan Honda GL Neo Tech Lawas Lenyap, Berubah Jadi Classic Cafe Racer

Joni Lono Mulia - Kamis, 7 Desember 2017 | 09:00 WIB

Honda GL Neo Tech Classic Cafe Racer Nin* Rocksta (Joni Lono Mulia - )

BACA JUGA: Asal Muasal Nama Motor 'Bebek' Sampai Sekarang Nggak Tahu Siapa

"Tangki, hornet, sepatbor dan lainnya dibuat dari plat galvanis 0,9 mm," ucap Nino Pramono.

Finishing berkelir cokelat dengan grafis simple yang jadikan classic cafe racer ini terlihat kegen dan elegan.

Indra Kurniawan
Honda GL Neo Tech Classic Cafe Racer Nin* Rocksta

DATA MODIFIKASI

Ban: Shinko 500x16

Pelek: TK

Shock depan: Yamaha Byson

Swing arm: Custom

Shock belakang: Aftermarket

Headlamp: Aftermarket

Speedometer: Aftermarket

Stang: Custom

Bodi set: Custom

Nin* Rockta : 0895-3071-1074