Mengejutkan, Ini Bedanya Cicilan Tanpa DP Dan Pakai DP

Joni Lono Mulia - Senin, 15 Oktober 2018 | 16:12 WIB

Ilustrasi. Mitsubishi Xpander (Joni Lono Mulia - )

Otomotifnet.com- Banyak tawaran bagi konsumen untuk membeli mobil dengan cara leasing.

Kini, sales kendaraan gencar memberikan penawaran paket uang muka atau DP 0 persen.

Padahal, beberapa waktu lalu ada kebijakan mengenai down paymnet (DP) harus 25 persen. 

Seperti yang dilakukan dealer mobil Honda dan Mitsubishi.

Dealer Honda di Sawangan memberikan penawaran paket mobil baru DP 0 persen.

(BACA JUGA: Bukan Unjuk Rasa, Polisi Bentangkan Spanduk Biar Warga Ngerti Tilang Elektronik)

Begitu pula dengan dealer Mitsubishi memberikan paket uang muka tanpa DP.

Sebegitu menariknya penawaran ini buat konsumen.

Dengan makin banyaknya penawaran, konsumen sudah pasti ingin mendapatkan yang terbaik.

Kali ini memberikan panduan keuntungan dan kerugian membeli tanpa DP dan dengan DP.

Sebagai patokan contohnya dealer yang memberikan paket tawaran DP 0 persen dan dengan DP dari dealer Mitsubishi.

(BACA JUGA: Toyota Alphard Si Lambang Sukses, Ternyata Ini Arti Namanya)