Mesinnya meminjam dapur pacu dari All New Honda PCX 150, Yang memiliki spesifikasi 149,3 cc SOHC 2 katup berpendingin cairan.
Mesin ini bisa menyemburkan tenaga mencapai 14,5 dk di 8.500 rpm dan torsi 13,2 Nm di 6.500 rpm.
Menurut informasi didapat, harganya akan lebih mahal dari Yamaha NMAX, tapi tidak lebih mahal dari Honda PCX 150.
Nah.. biar enggak penasaran, langsung lihat desain dari Honda ADV ini :
Riyanto/GridOto
Riyanto/GridOto
Honda ADV 150
Riyanto/GridOto
Honda ADV 150
Riyanto/GridOto
Honda ADV 150