Valentino Rossi Kasih Saran, Penutupan MotoGP Pindah Dari Valencia, Indonesia Cocok?

Ignatius Ferdian - Senin, 2 Desember 2019 | 09:30 WIB

Valentino Rossi di grid start 12 menjelang dimulainya balapan MotoGP Valencia (Ignatius Ferdian - )

"Di beberapa tahun sebenarnya temperaturnya tidak terlalu buruk di Valencia, tapi 2 tahun terakhir kami mendapat cuaca buruk, sangat dingin"

"Tahun lalu hujan sejak Kamis sampai Minggu. Tahun ini kering tapi suhunya saat malam sangat dingin," sambungnya.

"Aku memahami pentingnya Dorna menyelesaikan musim di Spanyol. Tapi Eropa sedang musim dingin"

"Akan lebih pintar Valencia diadakan sebelum 3 balapan terakhir dan mungkin berhenti di Sepang saat 40 derajat Celcius, tapi keputusan tetap di Dorna," tegas The Doctor.