Kompresor AC Mobil Ngorok, Penyebabnya Ternyata Beberapa Hal Ini!

Andhika Arthawijaya - Sabtu, 30 Mei 2020 | 23:50 WIB

Ilustrasi kompresor AC. (Andhika Arthawijaya - )

Salah menggunakan refrigerant juga punya andil bikin ngorok. Dampaknya tidak langsung.

“Yang kena bagian yang ada karetnya. Karet atau seal ini bisa jadi rontok kayak karet sedang diparut,”

“Nah, parutan dari seal tersebut bisa masuk ke kompresor dan menyebabkan kompresor kotor dan menimbulkan suara ngorok,” tutup Joko.