Untuk sokbreker depan sama dengan yang ada di Indonesia memakai model upside down SFF-BP dan monoshock horizontal back link di belakang.
Soal harga, mengutip dari Greatbiker.com, ternyata berbeda antara Thailand dan Indonesia.
Untuk pasar Indonesia, Ninja ZX-25R versi SE ABS dijual Rp 112,9 juta on the road Jakarta.
Sementara di Thailand lebih mahal lagi, yakni 269.000 Baht atau setara dengan Rp 124 jutaan.
Baca Juga: Kawasaki Ninja ZX-25R Tersedia 2 Model, Standard & SE, Apa Saja Bedanya?
Oiya, Kawasaki Ninja ZX-25R yang ada nongkrong di BIMS 2020 bukan dari Indonesia ya.
Melainkan produk Thailand sendiri, karena Kawasaki Motors Enterprise Co. Ltd. sebagai APM Kawasaki di negeri Gajah Putih Itu juga memproduksinya.