Suzuki Jimny Sierra 1984, Keren Layaknya Mainan Hotwheels Skala 1:1

Andhika Arthawijaya - Senin, 21 September 2020 | 20:35 WIB

Jimny Sierra 1984 milik Ariz, dibikin kayak mainan Hotwheels skala 1:1 (Andhika Arthawijaya - )

Per OME ini diover axle agar lebih tinggi, namun masih nyaman.

Lalu untuk menaikkan body, dipasang lifkit custom di antara sasis dengan bodi, "Ada sekitar 12 titik, tebalnya berbeda-beda," tutur Ariz.

Terakhir di interior, sepasang jok Recaro LX sudah terpasang rapi didalam kabin berikut rollbar custom. Kyn

Kyn/Dok. OTOMOTIF
Jok diganti pakai keluaran Recaro

 

DATA MODIFIKASI

Eksterior : Repaint kuning DuPont, pintu SGP NOS, semi bikini top Bestop, spion custom, grill custom, lampu LED, over fender custom

Kaki-kaki : Ban Kanati M/T 235/85R16, pelek Daytona 16x8 inci, sokbreker Kayaba, per Old Man Emu

Interior : Jok Recaro LX

Mesin : Engine swap Suzuki Carribean 1.3