BMW M 1000 RR, Superbike Karya M, yang Biasa Bikin Mobil Kencang BMW

Antonius Yuliyanto - Jumat, 25 September 2020 | 22:45 WIB

BMW M 1000 RR (Antonius Yuliyanto - )

Lalu yang mencolok, M 1000 RR ini pakai winglet karbon layaknya superbike masa kini, seperti Ducati Panigale V4 R.

Secara model, wingletnya seperti milik Yamaha YZR-M1 di MotoGP.

Menurut BMW, winglet ini dikembangkan dari hasil tes di wind tunnel.

Tertarik? Siapkan dananya dari sekarang dan segera saja pesan ke BMW Motorrad Indonesia.

Bicara harga, menurut Joe Frans, CEO PT Maxindo motor selaku APM BMW Motorrad Indonesia, ada di atas Rp 1 miliar, “Satu koma titik-titik,” sebutnya saat ditanya.

Bikin penasaran aja ya!

BMW
Berbagai komponen pakai karbon, kaliper rem pakai M