Motor Bebek Gejala Pindah Gigi Selip atau Loncat, Komponen Ini Kasih Tanda Minta Ganti

Uje,Irsyaad Wijaya - Selasa, 10 November 2020 | 13:50 WIB

Foto ilustrasi, Tuas Persneling (Uje,Irsyaad Wijaya - )

"Penyebab ini umumnya karena umur, motor bebek di atas 5 tahun bisa mengalami gejala seperti ini," terangnya lagi.

"Selain selip biasanya tarikan mesinnya juga jadi loyo," tambah Toso.

M.Farhan/GridOto.com
Perbandingan kampas ganda pantekan dan standar pabrik

"Disarankan kalau kampas mulai habis dan mangkoknya aus dan tipis ganti baru satu set," terangnya lagi.

"Kalau hanya salah satu bisa bikin penyakitnya kambuh lagi, bisa kampasnya termakan atau mangkoknya," tutupnya.