Ganti Air Radiator Ada Caranya, Udara Jangan Sampai Terjebak, Efeknya Parah

Ignatius Ferdian,Ryan Fasha - Selasa, 8 Desember 2020 | 20:00 WIB

Ilustrasi tabung air radiator (Ignatius Ferdian,Ryan Fasha - )

Kalau dalam keadaan sangat parah, mesin bisa macet dan kemungkinan komponen bisa pecah seperti piston.

"Jadi penting banget tahu proses ganti air radiator dengan benar, jangan sampai karena salah caranya bikin bahaya mesin mobil," wantinya.