All New CBR150R Adu Fitur dengan R15 dan GSX-R150, Mana Lebih Lengkap?

Fariz Ibrahim - Minggu, 14 Februari 2021 | 20:50 WIB

Baik R15 maupun CBR150r sudah menggunakan suspensi depan upside down, cuma GSX-R150 yang masih teleskopik (Fariz Ibrahim - )

Cuma GSX-R150 yang suspensi depannya masih menggunakan model teleskopik dengan as 30 mm.

Geser ke area mesin, ada fitur yang dimiliki R15 dan All New CBR150R, yaitu fitur assist & slipper clutch.

Membuat handel kopling jadi lebih ringan ketika ditarik dan deselerasi minim efek engine brake dan mencegah roda belakang mengunci.

Tapi, pemilik GSX-R150 tak perlu berkecil hati, karena motor ini satu-satunya yang ada versi dengan keyless atau smart key, yang mana lebih aman dari kemungkinan dibobol kontaknya.