Anti Ribet-ribet Club, Ganti Kopling Banci Yamaha F1ZR ke Full Clutch Caranya Simpel

Isal,Ferdian - Senin, 6 September 2021 | 20:20 WIB

ilustrasi Yamaha F1ZR (Isal,Ferdian - )

"Ada juga yang mangkok kampas gandanya dilas, tujuannya sama untuk mematikan fungsi kampas gandanya," tuturnya saat ditemui di Jalan Raya Kalimanggis No.15A, Jatisampurna, Bekasi, Jawa Barat.

Dengan mencopot kampas ganda membuat mekanisme kopling Yamaha F1ZR untuk perpindahan gigi atau shifting dilakukan secara manual.

Caranya dengan menekan tuas kopling yang ada di sebelah kiri.

Jika kopling tidak ditekan, maka motor akan mati seperti Yamaha F1ZR Full Clutch.