Ini Cara Deteksi Cairan Bocor di Bawah Mobil, Beda Warna Beda Masalah

Panji Nugraha - Kamis, 16 September 2021 | 14:00 WIB

Ilustrasi deteksi cairan rembes di bawah mobil (Panji Nugraha - )

Sehingga dapat di ketahui kira-kira cairan apa yang bocor.

Untuk mempermudah cara mengenalinya, simak ulasan berikut ini sebagai bahan dasar sebelum kroscek ke tempat penampungan cairan. Rendy

CAIRAN JERNIH

Cairan yang jernih kemungkinan berasal dari air pembuangan AC (Air Conditioner). Biasanya, kebocoran ini terletak di bawah dasbor sebelah kiri atau kanan.

Pada dasarnya, di selang pembuangan AC memang selalu keluar air hasil kondensasi AC.

Baca Juga: Gak Selamanya Power Mesin 4 Silinder Ngalahin 2 Silinder, Motor Ini Buktinya

Jadi, itu hal yang wajar, karena salah satu kinerja dari sistem AC adalah air hasil kondensasi tersebut memang seharusnya keluar.

Dok. Otomotif
Cairan warna merah dan jernih

CAIRAN MERAH MUDA DAN JERNIH

Cairan warna merah dan jernih, jika dipegang seperti air biasa dan tidak licin.

Untuk cairan yang berwarna merah, berasal dari pendingin radiator (radiator coolant).

Lokasi tetesan dari cairan ini biasanya terletak di bawah mesin dan di bawah radiator.