Satu orang kritis ialah penumpang Toyota Kijang Innova, bernama Fajar Yanto (22) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Mengalami luka cidera kepala, lecet-lecet dan dirujuk ke RS dr. Oen Kandangsapi Surakarta.
Dua orang yang mengalami luka parah ialah penumpang Honda Mobilio yakni Tukijo (55) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Dengan luka bahu kanan memar.
Kedua ialah pengemudi Kijang Innova, Ahmad Najih Ardan (26) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Mengalami luka dada kiri lecet, mata kanan lebam, keduanya dirawat di RSUD Gemolong.
Tujuh orang luka ringan diantaranya, pengemudi Honda Mobilio Pinky Shabana (32) warga Mantrijeron, Mantrijeron, Kota Yogyakarta. Mengalami luka pada tangan kanan robek, dahi kanan hematum, punggung memar dan menjalani rawat jalan.
Kedua ialah penumpang Honda Mobilio Barini (51) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul mengalami luka pada cidera kepala, kepala sobek, dirawat di RSUI Yakssi Gemolong.
Baca Juga: Pajero Sport Melaju Tak Terkendali, Avanza dan Angkot Ditubruk, Becak Digilas Jadi Dua
Ketiga penumpang Honda Mobilio Muh Hadi Utomo (69) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Mengalami luka pada dislokasi tulang pinggul, dirawat di RSUI Yakssi Gemolong.
Keempat penumpang Kijang Innova Muhammad Roji (36) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Luka tangan kanan patah, rahang bawah patah, dirawat di RSUI Yakssi Gemolong.
Kelima penumpang Kijang Innova bernama Mustafizul Nur Akbar Abadi (31) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Mengalami luka bahu kanan nyeri, dirawat di RSUI Yakssi Gemolong.
Selanjutnya penumpang Kijang Innova Muhtar Fauzi (34) warga Panggungharjo, Sewon, Bantul. Luka bahu kanan Patah tertutup, dirawat di RSUI Yakssi Gemolong.
Terakhir pengendara Honda Scoopy bernopol K 4119 RJ, bernama Nurul Saadah (26) warga Tunggak, Toroh, Grobogan. Mengalami luka pada tangan kanan lecet, tulang belakang nyeri, dirawat di RSUI Yakssi Gemolong.
Sumber: https://solo.tribunnews.com/2021/11/11/daftar-identitas-korban-kecelakaan-karambol-di-sumberlawang-sragen-1-meninggal-dan-1-kritis?page=all dan https://jateng.tribunnews.com/2021/11/11/kecelakaan-bus-rela-tabrak-innova-dan-mobilio-sama-sama-remuk-1-orang-meninggal?page=all