Ryan menjelaskan, rata-rata pembalap dan tim sudah tahu SIM card apa yang akan dibeli.
Sebab, mereka sudah pernah beli SIM card tersebut saat tes pramusim bulan lalu.
"Dulu waktu para pembalap pertama kali ke sini, saya arahkan, saya kasih tau perbandingannya," terang Ryan.
Termasuk kata Ryan, dijelaskan kelebihan dan kekurangan masing-masing SIM Card.
"Lalu disesuaikan dengan kebutuhan mereka," jelasnya.
"Tapi sekarang, mereka sudah tau mau beli provider apa dan kuotanya berapa," jelasnya.
"Kami hanya tinggal bantu registrasinya saja," tandasnya.
Baca Juga: Fabio Quartararo Mampir ke Konter Hp Andalan, Sales Gerak Cepat Ajak Foto