Juga varian Elite secara kasta lebih tinggi dari Grand Touring.
Sehingga penyuka Mazda CX-5 mendapat kemewahan bahkan di varianlebih rendah dari Kuro Edition.
Soal harga, kini Mazda CX-5 Elite Edition dibanderol Rp 597,7 juta.
Sedangkan Kuro Edition diangka Rp 607,7 juta on the road Jakarta.
Baca Juga: Mazda CX-5 Terbaru Meluncur Hari Ini, Harga Mulai Rp 597,7 Juta