Lalu juga memiliki interior berbalut artificial leather, tapi hanya tersedia dengan kursi tengah Bench Seat atau 7-seater ketimbang Captain Seat.
Fitur lainnya ada instrumen Supervision digital dengan layar 4,2 inci, jok berventilasi, Wireless Apple CarPlay dan Android Auto, wireless charger, serta audio BOSE.
Tak lupa ada keyless entry, remote engine start, mode berkendara, cruise control dan idle stop & go.
F Yosi/Otomotifnet
Kebin depan KIA Carens
F Yosi/Otomotifnet
Jok baris ketiga KIA Carens bisa dilipat rata lantai
F Yosi/Otomotifnet
Control AC untuk baris ke 2 di KIA Carens
KIA
Carens dengan mesin berbahan bakar bensin dipadu dengan transmisi DCT dengan 7 percepatan.
Aries Aditya/GridOto.com
Jok baris ketiga Kia Carens 1.5.
Baca Juga: Tanggung Kecewa, KIA Carens Diesel Batal Dijual di Indonesia, Ini Alasannya