Namun menginjak jarak tempuh 402 meter, gapnya makin jauh, yakni selisih 1,5 detik lebih lambat dari Kia Carens.
Hal tersebut wajar, mengingat secara dimensi kendaraan masih lebih gede Cortez dibanding Carens.
Jadi kemungkinan besar bobot kendaraan dari negeri Tirai Bambu China ini lebih berat, yakni mencapai 1,4 ton.
Bagaimana menurut Anda?
Data Tes
Akselerasi | Wuling Cortez CT S+ Lux CVT | Kia Carens 1.4T Premiere |
0 – 100 km/jam | 10,9 detik | 10,2 detik |
40 – 80 km/jam | 4,8 detik | 4,6 detik |
0 – 201 meter | 11,4 detik | 11,3 detik |
0 - 402 meter | 18,9 detik | 17,4 detik |