Dimana tempat ini paling sering terkena cipratan kotoran dari ban.
"Panel plastik atau logam di bagian ini tidak akan rusak kena sabun cuci piring karena rata-rata sudah dilapisi antikarat," ujar Fikri.
Penggunaan sabun cuci piring juga bisa dibantu dengan degreaser.
Sebab menurut Fikri, sabun cuci piring hanya bisa melunakkan kotoran yang mengeras.
"Sabun cuci piring tidak ada konsentrat untuk mengangkat kotoran atau flek kotoran yang meresap, jadi butuh degreaser," saran Fikri.
Baca Juga: Cuci Mobil Listrik Tak Bisa Asal Semprot, Kolong Dan Kaca Samping Bagian Rawan