Beginilah Bahaya Tapak Ban Mobil Tipis Masih Saja Terus Dipakai

ARSN - Minggu, 22 Oktober 2023 | 17:00 WIB

Ilustrasi tapak ban mobil diesel atau bensin tipis (ARSN - )

TWI ini merupakan gundukan yang terdapat di sela-sela tapak ban/

Jika ditarik garis lurus ke dinding ban, terdapat ikon segitiga yang merupaka indikator TWI.

"Ketebalan tapak ban sebaiknya tidak kurang dari 1,6 milimeter," jelas pria berkacamata ini.

Jika beda selisih ketebalan tapak ban dengan gundukan TWI kurang dari 1,6 milimeter.

Baca Juga: Dari Sinilah Penyebab Knalpot di Mobil Bekas Keluar Asap Putih