Hal ini dikarenakan lagi-lagi bahan kampas rem KW yang tidak sesuai.
"Cepat aus dan bergelombang akibat pakai kampas rem KW ini," terangnya.
Solusinya lebih baik pakai spare part aftermarket seperti Aspira, Aisin, Akebono, Bendix, Birkens, dan lain-lain.
Nah, itulah bahayanya kalau pakai kampas rem mobil KW gaes.
Baca Juga: Inilah Sebabnya Kenapa Mobil Bekas Eropa Kilometer Rendah Jangan Dibeli