Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ada Foto Walikota Bandung Di Yamaha Mio Modifikasi Ini

Joni Lono Mulia - Rabu, 27 Desember 2017 | 12:10 WIB
Motor modifikasi dengan wajah Ridwan Kamil
Instagram @ridwankamil
Motor modifikasi dengan wajah Ridwan Kamil

Otomotifnet.com - Motor modifikasi satu ini ini terbilang unik, skuter matik Yamaha Mio ini bagian bodi, terutama depannya, terpampang gambar wajah walikota Bandung, Ridwan Kamil.

Sontak unggahan foto skutik modifikasi gambar foto Kang Emil, panggilan akrab Ridwan Kamil, di akun Instagram @ridwankamil jadi perbincangan hantang

Saking uniknya, akun instagram @ridwankamil menulis caption kocak khas Kang Emil.

(BACA JUGA: Pengin Populer! Alasan Geng Jepang Jarah Toko Baju Di Depok)

Motor Yamaha Mio yang tidak disebutkan siapa pemiliknya ini mengundang puluhan ribu likes dan komentar dari netizen.

Ridwankamil : Mungkin motor ini pernah tabrakan, makanya dahi saya benjol besar. 

Banyak netizen yang terhibur dan memberikan komentar.

Mas_gandii : Benjolnya segede bakso beranak yaa kang @ridwankamil

(BACA JUGA: Duh! Geng Motor Indonesia Ini Paling Ditakuti Sampai Eropa)

Mr.dal12 : Itu kang emil kejedot tiang listrik kyaknya. Mirip bakpow sih

Adityajanuariyanto: Itu tempat buat menaruh logo motor pabrikan pak @ridwankamil , memang terlihat benjol tapi nggak sebesar bakpau kok pak.. hehe

Diyan.de : Hahahahahaha..... Lucu pak ..

Kira-kira bagian apa coba yang bikin Kang Emil tampak seperti benjo?  

 

Mungkin motor ini pernah tabrakan, makanya dahi saya benjol besar. ????

A post shared by Ridwan Kamil (@ridwankamil) on

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa