Otomotifnet.com - Enggak terasa sudah di pengujung tahun 2017 dan tak lama lagi siap menyongsong tahun baru, 2018.
Selama tahun 2017, pelaku industri otomotif banyak melakukan penyegaran dan menarik konsumen sebanyak-banyaknya.
Kira-kira sepanjang tahun 2017 ini, mobil merek apa saja yang berhasil merebut daya beli konsumen palign besar?
(BACA JUGA: Duel Premium, Pertalite Dan Pertamax, Yang Cepat Merambat Yang Menang)
Berikut ini 5 merek mobil terlaris sepanjang bulan Januari - November 2017 menurut data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO).
Dirunut berdasarkan urutan besar hingga kecil, alias urut mundur atau countdown.
5. SUZUKI
/photo/gridoto/2017/12/17/1835606848.jpg)
Suzuki berhasil menempati posisi kelima sebagai merek mobil dengan penjualan tertinggi di Indonesia.
Gaikindo menyebut bahwa merek Jepang ini mampu mencatatkan penjualan dalam negeri sebesar 101.652 kendaraan.
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR