Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang

Otomotifnet - Kamis, 19 Maret 2015 | 10:20 WIB
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
OTO-Stephan
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang

Jakarta - Membersihkan filter udara KTM Duke 200, enggak perlu harus ke bengkel.
 
Bisa dikerjakan sendiri di rumah dengan enggak banyak memakai peralatan, cukup satu kunci T.
 
"Filter udara harus dibersihkan secara berkala, apalagi pada musim kemarau yang berdebu. "

"Akan semakin cepat filter udara mengalami penyumbatan. Kalau sudah tersumbat, tenaga motor akan menurun dan kerja throttle body akan semakin berat."

 
"Urusan bersih-bersihnya gampang kok," jelas Ian Rambe dari Kuyan Speed di Bintaro Tangerang Selatan.

Ingin tahu caranya? Yuk, kita praktikkan langkah-langkah di bawah ini bersama-sama.• (otomotifnet.com)

Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
OTO-Stephan
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
Persiapkan kunci "T" ukuran 8 mm, 10 mm dan 12 mm. Ketiga ukuran tadi menjadi satu kesatuan, sehingga kita nggak perlu banyak memakai kunci

Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
OTO-Stephan
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
Setelah melepas jok belakang, maka akan terlihat pengunci jok depan. Untuk melepasnya, kita memakai kunci ukuran 10 mm pada dua buah baut pengunci jok tersebut

Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
OTO-Stephan
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
Saat jok depan sudah terlepas, kita bisa melihat kotak hitam yang dekat dengan aki. Buka kotak tersebut memakai kunci 8 mm dan keluarkan isinya dari dalam boks

Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
OTO-Stephan
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
Bersihkan filter udara dengan angin kompresor, tujuannya agar debu-debu yang menempel bisa lenyap. Diperlukan tekanan angin yang sangat kuat, kalau tidak ya akan percuma

Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
OTO-Stephan
Bersihkan Filter Udara KTM Duke 200, Bekal Kunci T Doang
Setelah dipastikan tidak ada debu yang menempel, kita pasang kembali sesuai dengan urutan pada saat membukanya tadi. Jangan lupa untuk mengecek, apakah baut-bautnya telah terpasang dengan kencang atau kuat

Editor : Otomotifnet

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa