Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Motocross. Kejurnas Seri 4 Solo Digelar Bareng Endurocross Seri 1

Selasa, 9 Juni 2015 | 19:10 WIB
No caption
No credit
No caption

Solo - KejuaraanNasional (Kejurnas) Motocross seri 4  sudahpasti akan digelar di Solo, JawaTengah pada Sabtu-Minggu (13-14/6) ini. Lokasi penyelenggaraan di sirkuit yang dulu dikenaldengan sirkuit Goro Assalam yang sekarang bernama sirkuiTSolo.

Menariknya kejurnasmotocross yang berjalan sampai seri 4 (seri 3 belum tergelar) sedikit berbedadengan seri sebelumnya. Karena di seri ini sekaligus digelar Endurocross seri1. Makanya, titel kejurnas kali ini adalah Kejurnas Motocross seri 4 &Endurocrossseri 1 Kapolresta Surakarta Cup 2015.  Artinya akan ada 2 kejuaraan yang digelar padasatu lokasi.

Alhasil selainkelas kejurnas (MX, MX 2 junior, SE85cc, SE65cc) dan supporting class (MX2junior+, MX2 Novice, SE65 novice, SE50cc, Executive A, Executive B, Expro 35+),juga digelar kelas Enduro. Yang berdasar data, dibagi 3 kategori. Yakni HobbyMotor Lokal (non pembalap), Hobby Motor Built Up (non Pembalap) dan Open.

Buat tahu saja,sirkuiTSolo dikelola oleh Misty Communication yang juga penyelenggara gelaran kejurnas kaliini. Keseriusan panitiaditunjukkan dalam pengelolaan sirkuit. Bahkan, walaupunmengaku baru kali ini menggelar event sekelas kejurnas dan endurocross, mereka punya target starter mantap.

“Kami memangberencana jangka panjang. Yakni mengibarkan lagi Motocross juga Endurocross. Kalautarget kami, 500 starter. Itu target maksimal saja. Untuk MX 250-an starter dan enduro 250 starter. Memang kami mencobamenampung kedua pencinta MX dan Endurocross. Tujuannya supaya penonton ramai datang ke sirkuit,” ujar Budi Renegade yangdiamini Iwan Santos dari Misty Communication pada jumpa pers di hotel Sahid, Solo (9/6).

 

 


Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa